Selamat Datang Di Rahayu Group

Di Sini Anda Dapat Menemukan Semua
Produk Dan Layanan Yang Di Tawarkan Oleh Rahayu Group

Layanan Kami

Kami Rahayu Group Menyediakan berbagai layanan, diantaranya

konstruksi
www.konstruksi.rahayugroup.com

Konstruksi

Rahayu Group menyediakan layanan konstruksi terpercaya untuk kebutuhan gedung, perumahan, dan infrastruktur. Dengan tim berpengalaman dan material berkualitas, kami memastikan setiap proyek selesai tepat waktu dan sesuai standar mutu tinggi.

event organizer
www.eo.rahayugroup.com

Event Organizer

Kami menangani berbagai jenis event seperti pernikahan, seminar, gathering, dan launching produk. Dengan konsep unik dan tim yang solid, kami hadirkan pengalaman tak terlupakan dalam setiap acara.

Advertising
www.eo.rahayugroup.com

Advertising

Mulai dari desain grafis, pembuatan konten, hingga pemasangan media iklan, kami bantu bisnis Anda dikenal luas. Rahayu Group siap menjadi mitra strategis dalam membangun citra brand Anda.

Tentang Kami

Rahayu Group adalah perusahaan multi-bisnis yang bergerak di bidang konstruksi, event organizer, dan advertising dengan komitmen untuk memberikan layanan profesional dan berkualitas.

Cara Memesan

Agar anda bisa memesan layanan kami, kami menyediakan website khusus untuk mempermudah pemesanan

01

Masuk Website

di dalam website yang sudah kami sediakan,terdapat form yang di mana saat di isi akan di arahkan ke whatsapp admin

02

Melakukan Pemesanan

saat anda mengisi form maka isi form akan masuk ke dalam pesan whatsapp anda, anda tinggal mengirim pesan nya dan admin akan menjawab

03

Memulai Pekerjaan

setelah anda sudah tertarik untuk memesan layanan kami, kami siap untuk mengerjakan nya